Upaya Meningkatkan Pendapatan Masyarakat Melalui Pengolahan Ubi Jalar Menjadi Bola-Bola Pelangi Dalam Program MBKM di Desa Beringin Kec. Beringin, Kab. Deli Serdang

Nurhajelin Nurhajelin, Mutiara Mutiara, Henny Adriyani Wirananda

Abstract


Penelitian ini bertujuan menciptakan masyarakat yang mandiri dan berpenghasilan melalui pemanfaatn ubi jalar. Metode yang digunakan dalam pelaksanaan program kewirausahaan Bola-Bola Pelangi ini berupa pemberian materi ceramah tentang bahan dan cara membuat produk dan praktek pelaksanaan membuat produk adapaun tahapannya meliputi persiapan, pemantapan riset pasar dan formulasi produk, perancangan strategi pemasaran, dan sertifikasi produk dan analisis pangan. Dengan kegiatan ini diharapkan masyarakat memiliki keahlian mengolah ubi jalar menjadi makanan berniali jual dan dapat berkreasi menciptakan produk yang lebih baik serta dapat memasarkan sesuai dengan perkembangan zaman.Kata Kunci: Meningkatkan; Pendapatan; Pengolahan; Ubi Jalar; Bola-bola Pelangi.

Full Text:

PDF


DOI: https://doi.org/10.58939/j-las.v2i1.216

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


J-LAS (Journal Liaison Academia and Society)
Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat berbagai bidang ilmu.
Publisher : Lembaga Komunikasi dan Informasi Dosen (LEMKOMINDO)

https://lemkomindo.org/


e-ISSN: 2798-0871; p-ISSN: 2798-1061

Jurnal is licensed under CC BY-NC-SA 4.0