Hubungan Konformitas Teman Sebaya Dengan Pengambilan Keputusan Karir di SMK Swasta Eria Medan Tahun Ajaran 2020/2021
Abstract
Desain penelitian dalam yang digunakan dalam penelitian ini adalah penelitian kuantitatif dengan pendekatan korelasi dengan sampel 59 orang. Terdapat Hubungan Konformitas Teman Sebaya Dengan Pengambilan Keputusan Karir karena berdasarkan perhitungan t-hitung 5.001> t-tabel 2.000.dengan demikian dapat disimpulkan terdapat hubungan antara komformitas teman sebaya dengan penentuan karir dengan hubungan yang kuat.Hubungan Nilai antara komformitas dengan pengambilan keputusan karir berdasarkan adjusted sebesar 0,553 mempunyai arti bahwa variable devenden mampu dijelaskan oleh variable devenden sebesar 55,3%. Dengan kata lain pengambilan keputusan mampu dijelaskan oleh variable indevenden, dan sisanya sebesar 44,7 % dijelaskan oleh faktor lain yang tidak diikutkan dalam penelitian ini.
Full Text:
PDFReferences
Arikunto,S. 2016. Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktik. Jakarta: Rineka Cipta
Arikunto,S. 2013. Metode Penelitian Kuantitatif). Jakarta: Rineka Cipta
Arikunto,S. 2018. Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan dan Praktik. Jakarta: Rineka Cipta
Azwar, Syarifuddin. 2014. Penyusunan Skala Psikologi. Yogyakarta: Pustaka Belajar
Baron,Byrne,&Branscombe.2006.Social Psychology (11thed). Pearson Educational
Darwin Harahap. 2019. Konsep Pengambilan Keputusan Karir.Fakultas Dakwah Dan Ilmu
Komunikasi IAIN Padangsidimpuan.Jurnal Bimbingan Konseling Islam. Vol 1 No 1
Fatresi. 2017. Hubungan Konformitas Dan Harga Diri Dengan Pengambilan Keputusan
Karir Pada Mahasiswa Psikologi Semester 8 Universitas Islam Negeri Maulana
Ibrahim Malang
Hartono. 2016. Bimbingan Karir Edisi 1. Jakarta: Kencana
Heru Pramudi. 2015. Kemampuan Pengambilan Keputusan Karir Siswa Kelas XI Di SMK N 1
Kutasari Purbalingga.Volume 4
JA YANI. Hubungan Konformitas Teman Sebaya Dengan Perilaku Bullying Siswa Di SMP N 2
Bantul
Myers,David G. 2012. Psikologi Sosial Edisi X. Jakarta: Salemba Humanika
Marti’ah,dkk. 2018. Pengaruh Lingkungan Keluarga Terhadap Pilihan Karir Siswa.
Universitas Indraprasta PGRI. Jurnal SAP Vol 2 No 3
N Solikhati.2020. Hubungan Antara Dukungan Keluarga Dengan Pengambilan Keputusan
Karir Siswa Kelas XI Di SMK Negeri H Moenadi Ungaran Tahun Ajaran 2019/
Skripsi
Noor, Juliansyah. 2017. Metodologi Penelitian Skripsi, Tesis, Disertasi, & Karya
Ilmiah.Jakarta: Prenadamedia Group
Putri,dkk. 2015. Hubungan Antara Konformitas Dengan Pengambilan Keputusan Dalam
Menggunakan Produk SkinCare Pada Mahasiswi Fakultas Psikologi Universitas
Diponegoro. Semarang: UNDIP. Jurnal Empati
Puspitanigrum,dkk. 2017. Hubungan Antara Konformitas Dengan Efikasi Diri Pengambilan
Keputusan Karir Pada Siswa SMA Kelas XII.Jurnal Empati
Sugiyono. 2012. Metode Penelitian( Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif, R&D). Bandung:
Alfabeta
Sugiyono. 2018. Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Bandung: Alfabeta
Sugiyono. 2018. Statistika Untuk Penelitian. Bandung: Alfabeta
S Vatmawati. 2019. Hubungan Konformitas Siswa Dengan Pengambilan Keputusan Karir
Siti Rahmah. 2016. Hubungan Konformitas Teman Sebaya Terhadap Prasangka Sosial Pada
Siswa Kelas XI Akutansi Di SMK PAB 3 Medan Estate.Skripsi
Sugiyono. 2017. Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, R&D. Bandung: Alfabeta
Santrock,J.W.2002. Life Span Development. McGraw Hill
Sears,David.dkk.2009.Psikologi Sosial. Jakarta: Gelora Aksara Utama.
Tim UMN al-Washliyah. 2019. Pedoman Penulisan Skripsi dan Thesis Mahasiswa. Medan:
UMN Al-Washliyah
Elazhari, 2019. Policy In the development of social development in society: Study of
implementation of regional regulation number 4 of 2008 concerning handling of
homeless and beggar in the …
Muhammad Rajali, Elazhari, Khairuddin Tampubolon, (2021). Pencocokan Kurva Dengan
Metode Kuadrat Terkecil dan Metode Gauss. AFoSJ-LAS: Journal All Field of Science
J-LAS, 1(1), 14-22. From: https://j-las.lemkomindo.org/index.php/AFOSJLAS/article/view/9
Elazhari, 2021. Pengaruh Motivasi Kepala Sekolah Terhadap Kinerja Guru Di SMP Negeri 2
Tanjung Balai, AFoSJ-LAS: Journal All Field of Science J-LAS, 1(1), 44-53. From:
https://j-las.lemkomindo.org/index.php/AFOSJ-LAS/article/view/7
Khairruddin Tampubolon, & Koto, F. R. (2019). Analisis Perbandingan Efisiensi Kerja
Mesin Bensin Pada Mobil Tahun 2000 Sampai Tahun 2005 Dan Mobil Tahun 2018
Serta Pengaruh Terhadap Konsumsi Bahan Bakar Dan Cara Perawatannya Sebagai
Rekomendasi Bagi Konsumen. Jmemme: Journal Of Mechanical Engineering,
Manufactures, Materials And Energy, 3(2), 76-83. From
Http://Ojs.Uma.Ac.Id/Index.Php/Jmemme/Article/View/2773
Wispi Elbar, Khairuddin Tampubolon, (2020), Pengaruh Campuran Silikon Pada
Aluminium Terhadap Kekerasan Dan Tingkat Keausannya, Jmemme: Journal Of
Mechanical Engineering, Manufactures, Materials And Energy, 4(2), 183-196. From:
http://ojs.uma.ac.id/index.php/jmemme/article/view/4070
Khairuddin Tampubolon, Fider Lumbanbatu (2020), Analisis Penggunaan Knalpot
Berbahan Komposit Untuk Mengurangi Tingkat Kebisingan Pada Motor Suzuki
Satria, Jmemme: Journal Of Mechanical Engineering, Manufactures, Materials And
Energy, 4(2), 174-182. From:
http://www.ojs.uma.ac.id/index.php/jmemme/article/view/4065
Roswirman Roswirman, ELAZHARI(2021) Pengaruh Implementasi Manajemen Mutu
Terpadu dan Disiplin Kerja Terhadap Kinerja Guru pada Era New Normal di SMK Swasta
PAB 2 Helvetia; AFoSJ-LAS (All Fields of Science J-LAS),V.1,no.4,2021 (hal.316-333)
DOI: https://doi.org/10.58939/afosj-las.v2i1.151
Refbacks
- There are currently no refbacks.
AFoS J-LAS (All Fields of Science Journal Liaison Academia and Sosiety)
Jurnal Penelitian berbagai bidang ilmu.
Publisher: Lembaga Komunikasi dan Informasi Dosen (LEMKOMINDO) https://lemkomindo.org/
e-ISSN. 2776-2408 ; p-ISSN 2798-9267

Jurnal is licensed under CC BY-NC-SA 4.0