Kebijakan Pengguna Dana Desa dan Pelayanan Publik Terhadap Efektivitas Program Pembangunan di Desa Sei Rotan Kecamatan Percut Sei Tuan Kabupaten Deli Serdang
Abstract
Kebijakan Pengguna Dana Desa dan Pelayanan Publik Terhadap Efektivitas Program Pembangunan di Desa Sei Rotan Kecamatan Percut Sei Tuan Kabupaten Deli Serdang. Masalah Penelitian berapa besar Hubungan Kebijakan Pengguna Dana Desa dalam dimensi Penyusunan Agenda (agenda setting), Perumusan Kebijakan (folicy formulation), Adopsi Kebijakan (folicy adoftion), Pelaksanaan Kebijakan (folicy implementation) dan Penilaian Kebijakan (folicy evaluation) dan Pelayanan Publik dalam dimensi Kualitas Layanan, Responsivitas, Responsibilitas dan Akuntabilitas Terhadap Efektivitas Program Pembangunan desa dalam dimensi Produktivitas Marginal Sosial, Overhead Ekonomi dan Sosial, Pertumbuhan Berimbang, Pilihan Teknologi dan Rasio Modal output di Desa Sei Rotan Kecamatan Percut Sei Tuan Kabupaten Deli Serdang, Metode penelitian menggunakan surve eksplanasi. Teknik pengumpulan data menggunakan angket bersifat tertutup dengaan model skala Likert dan wawancara. Populasi dan sampel penelitian 47 orang. Analisis data adalah Model Analisis Jalur (Part Analisys Models) dengan uji statistika uji-t dan uji-F dengan bantuan SPSS 21.0 for Windos.Hasil penelitian diperoleh Kebijakan Pengguna Dana Desa dalam dimensi Penyusunan Agenda (agenda setting), Perumusan Kebijakan (folicy formulation), Adopsi Kebijakan (folicy adoftion), Pelaksanaan Kebijakan (folicy implementation) dan Penilaian Kebijakan (folicy evaluation) pada Desa hubungan yang rendah terhadap Efektivitas Program Pembangunan Dalam dimensi Produktivitas Marginal Sosial, Overhead Ekonomi dan Sosial, Pertumbuhan Berimbang, Pilihan Teknologi, Rasio Modal output. Pelayanan Publik terhadap efektivitas perogram pembangunan memiliki hubungan yang rendah, dalam dimensi Akuntabilitas adalah sedang. dimensi Produktivitas, Kualitas Layanan Responsivitas, Responsibilitas terhadap Efektivitas Program Pembangunan. Kebijakan Pengguna Dana Desa dan Pelayanan Publik secara simultan terhadap Efektivitas Program Pembangunan memilih hubungan yang kuat sebesar 72.25 Namun terdapat hubungan rendah (epsilon) 0.27.36 % yang tidak diteliti dalam penelitian ini. perlu perbaikan pada dimensi Penilaian Kebijakan (folicy evaluation), Dimensi Perumusan Kebijakan (folicy formulation), Pelaksanaan Kebijakan (folicy implementation dalam mengevektifkan program pembangunan dan Dimensi Pelayanan Publik dalam dimensi Produktivitas, Kualitas Layanan, Responsivitas, Responsibilitas berhubungan rendah perlu mendapat pembenahan dan perbaikan dalam kebijakan pengguna dana desa terhadap program pembangunan desa berikutnya.
Kata Kunci. Dana Desa; Pelayanan Publik; Efektivitas Program Pembangunan.
Full Text:
PDFReferences
Arikunto, Suharsimi. 2013. Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktik. Jakarta: Rineka Cipta.
Agustino, Leo, 2017, Politik & Kebijakan Publik, Asosiasi Ilmu Politik Indonesia (AIPI), Bandung.
Angraeni Yunita and Christianingrum, (2014) Measurement of Accountability Management of Village Funds (Pengukuran Pengelolaan Akuntabilitas Dana Desa)
Dwiyanto, Agus, 2012, Reformasi Birokrasi Publik di Indonesia, Gadjah Mada University Press,Yogyakarta.
Deddy Mulyadi, Handikus T.Gedeona, Muhammad Nur Afandi, 2116, Administrasi Publik untuk Pelayanan Publik, Bandung, Penerbit Alfabeta,
Faizal Amanda Nasution, (2017) The Role of Village Funds to the Development Area in the Sub-District of West Bilah, Labuhanbatu Regency, North Sumatera
Hasibuan, Malayu S.P. 2015, Manajemen Sumber Daya Manusia, Jakarta : Bumi Aksara
Indiahono, 2017, Kebijakan Publik Berbasis Dynamic Policy Analysis, Gava Media, Yogyakarta.
Jianxing Yu dan Zhiyuan Qu, ( 2012) dalam penelitiannya tentang PPPs Inter Actor Ralationships Two Cases of Home-Based Care Services,menemukan bahwa PPPs (Public-Private Patnerships)
Kadarisman Muh., 2018, Manajemen Aparatur Sipil Negara, Rajawali Pers, PT. Grafindo Persada, Depok
Mahmudi, 2019, Buku Seri Membudayakan akuntabilitas Publik, Analisa Laporan Keuangan Pemerintah Daerah, UPP STIM YKPN, Yogyakarta
M.L. Jhingan, 2018, Ekonomi Pembangunan dan Variabel Kebijakan Pengguna Dana Desa, Rajawali Pers, PT. Raja Grafindo Persada, Depok
Miftah Thoha, 2014, Ilmu Administrasi Publik Kontemporer, Cetakan ke 5, Penerbit Media Grup, Jakarta
Munir, A. A. S.2016, Etika Administrasi dalam Pelayanan Publik, Penerbit Liberty, Jakarta
Rakhmat, 2018, Administrasi dan Akuntabilitas Publik, Penerbit Andi (anggota IKAPI) Yogyakarta.
Said Zainal Abidin, 2016, Kebijakan Publik, Edisi 3, Penerbit Salemba Humanika, Jakarta
Syafii H. Inu Kencana, 2019, Ilmu Manajemen, Cetakan II Pustaka Reka Cipta Anggota IKAPI, Bandung
Siagian Sondang P., 2013, Manajemen Sumber daya Manusia, Jakarta, Penerbit Bumi Aksara.
Silalahi, Ulber. 2012. Pemahaman Praktis Asas-asas Manajemen. Bandung: Mandar Maju.
Solichin Abdul Wahab, Analisis Kebijakan Publik Teori dan Aplikasinya, Universitas Brawijaya Press, Jakarta, 2016, hal 13
Sugiyono, 2017, Metode Penelitian Kualitatif, untuk penelitian yang bersifat eksploratif, Enterpretif, interaktif dan Konstruktif, Alfabeta, cetakan ke 3, IKAPI, Bandung
The Liang Gie, 2010, Administrasi Perkantoran Modern, Liberty, Yogyakarta.
Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 25 Tahun 2009 tentang Pelayanan Publik
Keputusan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara (MENPAN) RI Nomor : 63/KEP/M.PAN/7/2003, tentang Pedoman Umum Penyelenggaraan Pelayanan Paublik.
Peraturan Bupati Deli Serdang Nomor : 2233 Tahun 2016 Tentang Tugas Pokok, Fungsi Dan Rincian Tugas Jabatan Perangkat Daerah Kabupaten Deli Serdang, Sekretariat Daerah Kabupaten Deli Serdang, Lubuk Pakam
Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 113 Tahun 2014 tentang pengelolaan keuangan desa
Peraturan Daerah Kabupaten Deli Serdang Nomor 6 Tahun 2015 Tentang Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah Kabupaten Deli Serdang.
Peraturan Bupati Deli serdang Nomor 005 Tahun 2018 Tentang Tatacara Pembagian Dana Penetapan Rincian dan Pedoman teknis Penggunaan Dana Desa Kabupaten Desi Serdang
Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 43 Tahun 2014 tentang Peraturan Pelaksanaan Undang-Undang Nomor 6 Tahun 2014 tentang Desa,
Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 47 Tahun 2015 tentang Perubahan atas Peraturan Pemerintah Nomor 43 Tahun 2014 tentang Peraturan Pelaksanaan Undang-Undang Nomor 6 Tahun 2014 tentang Desa.
DOI: https://doi.org/10.58939/afosj-las.v2i4.489
Refbacks
- There are currently no refbacks.

This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.
AFoS J-LAS (All Fields of Science Journal Liaison Academia and Sosiety)
Jurnal Penelitian berbagai bidang ilmu.
Publisher: Lembaga Komunikasi dan Informasi Dosen (LEMKOMINDO) https://lemkomindo.org/
e-ISSN. 2776-2408 ; p-ISSN 2798-9267

Jurnal is licensed under CC BY-NC-SA 4.0