Sosialiasi Dan Pelatihan Olah Raga Softball Di Mts Negeri 2 Deli Serdang

Imanuddin Siregar

Abstract


Ada beberapa teknik dasar yang harus dikuasai oleh seorang pemain softball untuk dapat mengikuti permainan Softball dengan baik. Teknik yang harus dikuasai meliputi teknik melempar bola (throwing), menangkap bola (catching), memukul bola (batting), menghadang tanpa ayunan (bunting), lari dari base ke base dan meluncur (base running and sliding)”. Dari masing- masing unsur teknik tersebut harus dikuasai dengan baik untuk dapat bermain dengan baik pada saat bertahan maupun menyerang. Ada empat macam aspek latihan yang perlu diperhatikan dan dilatih secara seksama yaitu: 1). latihan fisik, 2). latihan teknik, 3). latihan taktik dan 4). latihan mental.Adapaun tujuan PKM ini yaitu: Memberikan Pemahaman tentang permainan Socfball kepada siswa MTS Negeri 2 Deli Serdang. Kegiatan ini dilakukan pada Bulan Maret 2021 di MTS Negeri 2 Deli Serdang. Peserta dari kegiatan ini adalah siswa dan guru MTS Negeri 2 Deli Serdang.Metode kegitan PKM ini dilakukan adalah 1) Metode ceramah yaitu menyampaikan meteri olahraga softball yang mencangkup hakekat olahraga softball, fasilitas dan alat-alat, serta peraturan permainan softball. 2) Metode pelatihan yaitu siswa dan guru diberikan pelatihan teknik dasar bermain softball. 3) Metode diskusi yaitu melaksanakan diskusi pada penyampaian materi maupun praktik lapangan mengenai olahraga softball.Keyword: Sosialisasi, Pelatihan, Softball, Olah Raga

Full Text:

PDF


DOI: https://doi.org/10.58939/j-las.v1i1.188

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


J-LAS (Journal Liaison Academia and Society)
Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat berbagai bidang ilmu.
Publisher : Lembaga Komunikasi dan Informasi Dosen (LEMKOMINDO)

https://lemkomindo.org/


e-ISSN: 2798-0871; p-ISSN: 2798-1061

Jurnal is licensed under CC BY-NC-SA 4.0