Sosialisasi Pentingnya Menjaga Kebersihan Air Danau dan Dampaknya di Siopat Sosor Parbaba Samosir Tapanuli Utara
Abstract
Jurnal pengabdian ini bertujuan untuk mensosialisasikan dan memberikan edukasi mengenai pentingnya menjaga kebersihan air danau toba dalam lingkungan masyarakat sehingga dampaknya pada Desa Siopat Sosor Parbaba memberikan hasil yang signifikan dimana banyak masyarakat yang membuang sampah sembarangan dan tidak bertanggung jawab, dan akibat ulah manusia tersebut berdampak pula pada kesehatan diare dan penyakit kulit warga. Sehingga metode pengabdian pada tulisan ini yaitu penyuluhan dan pemberian informasi. Sehingga hasilnya menunjukan bahwa kesadaran masyarkat terkait menjaga kebersihan sudah baik, hanya saja dalam permasalahan sampah yang tersebar dipinggiran Danau Toba memberikan kesan negatif pada wisatawan dan kemungkinan ini mengganggu kesehatan warga akibat sampah yang terkontamisasi dengan bakteri sehingga aliran air pun ikut. Berdasarkan hasil tersebut tentu perlunya kebijakan lebih lanjut kepada pemerintah setempat atau himbauan rutin kepada warga melalui penyadaran agar air danau toba dapat terjaga kelestariannya dan dapat dimanfaatkan oleh masyarakat setempat. Dari hasil yang didapatkan menunjukan bahwa adanya peningkatan pengetahuan terhadap masyarakat tentang menjaga kebersihan air Danai Toba di Siopat Sosor Parbaba.Kata Kunci: Sosialisasi, Menjaga Kebersihan, Dampak Kebersihan
Full Text:
PDFReferences
Asnil, Mudikdjo, K., Hardjoamidjojo, S., & Ismail, A. (2013). Analisis Kebijakan Pemanfaatan Sumberdaya Danau Yang Berkelanjutan (Studi Kasus Danau Maninjau Sumatera Barat). Jurnal Pengelolaan Sumberdaya Alam Dan Lingkungan, 3(1), 1–9.
Tampubolon, K., Elazhari, E., Lubis, R. H., Tanjung, A. M., Siregar, B., & Manullang, M. (2023). Analisis, Diskusi dan Memberikan Saran Strategi Pengenalan Kawasan Wisata dengan Pelaku Pengelola Kawasan Wisata di Bukit Lawang. Journal Liaison Academia and Society, 3(2), 23-31.
Tampubolon, K., & Sibuea, N. (2022). Peran Perilaku Guru dalam Menciptakan Disiplin Siswa. All Fields of Science Journal Liaison Academia and Sosiety, 2(4), 1-7.
Khairuddin Tampubolon, dkk (2021); Penyuluhan Tentang Mengenal Mesin Pompa Air dan Cara Perawatannya di Serikat Tolong Menolong Nurul Iman (STMNI) Kelurahan Timbang Deli Kecamatan Medan Amplas; J-LAS (Journal Liaison Academia and Society);V.1,No.2;(1-8).
Khairuddin Tampubolon, dkk (2022), Sosialisasi Protokol Kesehatan dalam Upaya Tindakan Preventif di Lokasi Wisata Theme Park Pantai Cermin; J-LAS (Journal Liaison Academia and Society); Url: https://j-las.lemkomindo.org/index.php/J-LAS/article/view/247/408.
Kurniawati, R. D., Kraar, M. H., Aulia, V. N., & Kusaeri, M. T. (2020). Peningkatan Akses Air Bersih Melalui Sosialisasi Dan Penyaringan Air Sederhana Desa Haurpugur. Jurnal Pengabdian Dan Peningkatan Mutu Masyarakat, 1(2), 136–143. https://doi.org/10.22219/janayu.v1i2.11784
Lubis, F. N. (2022). Persepsi Wisatawan Terhadap Kualitas Makanan dan Minuman Sebagai Daya Tarik Pariwisata di Kecamatan Girsang Sipangan Bolon. Seri Konferensi Talenta: Energi Dan Teknik (EE), 5(1), 47–56. https://doi.org/10.32734/ee.v5i1.1442
Ningsih, M., & Desimal, I. (2022). Sosialisasi Sanitasi Pembuangan Air Limbah Rumah Tangga Desa Kuripan Kabupaten Lombok Barat. Pijar Mandiri Indonesia: Jurnal Pelatihan, Pengembangan, Dan Pengabdian Masyarakat, 2(3), 205–211. https://doi.org/10.36312/pmi.v2i3.110
Nuha, A. A. (2021). Problematika Sampah dan Upaya Menjaga Kebersihan Lingkungan di Dusun Krajan Desa Randuagung Kecamatan Randuagung Kabupaten Lumajang. Khidmatuna : Jurnal Pengabdian Masyarakat, 1(2), 1–9. https://doi.org/10.54471/khidmatuna.v1i2.1011
Siregar, I., & Sembiring, R. W. (2021). Analisis Kebijakan Pemanfaatan Sumberdaya Danau Yang Berkelanjutan (Studi Kasus Danau Maninjau Sumatera Barat). Prosiding Sentrinov 2021 - Sosial Dan Humaniora, 64–72. Retrieved from https://proceeding.isas.or.id/index.php/sentrinov/article/view/1032
Watugigir, S. T., Engkeng, S., & Maddusa, S. S. (2019). Pengaruh Promosi Kesehatan Terhadap Perilaku Hidup Bersih Dan Sehat Pada Pelajar Di Sma Katolik Karitas Kota Tomohon. KESMAS: JURNAL KESEHATAN MASYARAKAT UNIVERSITAS SAM RATULANGI, 8(4), 67–72. Retrieved from https://ejournal.unsrat.ac.id/index.php/kesmas/article/view/23973
Zakir, A. M., Rumparam, A., Farida, A., & Murni. (2023). Sosialisasi Pentingnya Menjaga Kebersihan Lingkungan Guna Meningkatkan Kesadaran Terhadap Lingkungan. Jurnal Pengabdian Kolaborasi Dan Inovasi IPTEKS, 1(6), 891–896. https://doi.org/10.59407/jpki2.v1i6.190
DOI: https://doi.org/10.58939/j-las.v3i4.675
Refbacks
- There are currently no refbacks.
J-LAS (Journal Liaison Academia and Society)
Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat berbagai bidang ilmu.
Publisher : Lembaga Komunikasi dan Informasi Dosen (LEMKOMINDO)
e-ISSN: 2798-0871; p-ISSN: 2798-1061
Jurnal is licensed under CC BY-NC-SA 4.0